Bagi sebagian besar orang mengatakan TIDAK adalah hal yang amat sulit dilakukan! Terlebih bila seseorang berhadapan dengan permintaan yang tidak diinginkan. Tetapi, bagaimanapun orang tersebut harus menentukan sikap yang pasti. Sebab, besar kemungkinannya akan terjadi sebaliknya.
Bertanya adalah salah satu cara untuk mendapatkan kejelasan atau
klarifikasi. Bertanya kepada siapapun yang memungkinkan Anda mendapatkan kejelasan. Bahkan bertanya kepada diri sendiri.
Penjelasan atas kata TIDAK entah sebagai ketidaksetujuan atau penolakan....mestinya disampaikan secara
singkat, jelas, tegas dan logis. Sikap
tubuh juga dapat membantu mengekspresikan bahasa yang sama
dengan pikiran dan verbalisasi.
Akan tetapi....adalah lebih baik
mengatakannya dengan penuh empati “saya mengerti bahwa ini tidak menyenangkan bagimu.....tapi secara terus terang saya tidak ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar